Agen Terpercaya  
 
 
 
 
Pasang iklan, hanya lewat Contact Us.
Waspada penipuan iklan. Klik di sini untuk melihat daftar penipu.

Boneka Ini Dibuat Menggunakan 120 Kamera Mirrorless

Bengkok-sebelah

Kakak Semprot
Daftar
14 May 2015
Post
165
Like diterima
6
Bimabet
Hasil jepretan yang dihasilkan dari sebuah photo booth biasanya hanyalah berupa foto yang dicetak ke dalam kertas. Namun photo booth milik Panasonic ini tak sekadar menghasilkan foto di kertas, melainkan bisa menjadi boneka 3D.

Hasil jepretan dari sebuah kamera digital selain bisa dinikmati di layar komputer juga bisa dicetak ke kertas foto dan menjadi citra dua dimensi. Namun jika memotret menggunakan 120 kamera mirrorless, hasilnya bisa disulap menjadi sebuah boneka 3D.

Itulah yang dilakukan oleh Panasonic dengan photo boothnya di Panasonic Center Osaka, Jepang. Mereka menggunakan 120 unit kamera Panasonic Lumix GH4 untuk membuat sebuah boneka 3D dengan rasio ukuran 1/10.

120 kamera tersebut diposisikan sedemikian rupa di dalam sebuah ruangan agar bisa memotret obyek dari setiap sisi. Lalu hasilnya akan diolah lalu akan dicetak menggunakan printer 3D, dilansir detikINET dari Dpreview, Sabtu(25/7/2015).

Dan tentu boneka yang dihasilkannya akan jauh lebih detail dari beberapa layanan sejenis yang sudah ada sebelumnya. Itu karena semakin banyak gambar yang direkam, hasil bonekanya pun tentu akan semakin detail.

Secara total, ada lebih dari 2 miliar pixel yang akan diolah dalam 3D Photo Lab tersebut. Dan kemudian akan disulap menjadi sebuah boneka yang terbuat dari plastik dengan rasio ukuran 1/10.

Untuk bisa difoto di dalam photo booth tersebut, anda harus merogoh kocek yang cukup dalam. Karena boneka plastik tersebut harus ditebus dengan uang senilai USD 450 atau sekitar Rp 5,8 juta (USD 1 = Rp 13.000).
 
Gaple Online Indonesia
Pasang iklan hanya lewat CONTACT US
Back
Top
We are now part of LS Media Ltd